Maaf, aku tidak menyapamu tadi...
Aku tak sanggup melihat senyummu.
Maaf juga aku tidak menemuimu...
Aku hanya tak ingin terluka kembali.
Aku sedang sangat marah.
Aku marah pada hatiku
Karena aku tidak bisa menjaganya untuk jatuh padamu
Aku marah pada mataku
Karena aku tidak bisa menutupnya agar tidak melihatmu
Aku marah pada otakku
Karena tak bisa mencegahnya untuk memikirkanmu
Aku juga marah pada takdir
Karena dia menuliskan kita untuk bertemu
Dan aku sangat marah padamu!
Karena kamu masuk dan merusak duniaku
21 September 2011
(u/ yang menggalaukan hatiku)
Aku tak sanggup melihat senyummu.
Maaf juga aku tidak menemuimu...
Aku hanya tak ingin terluka kembali.
Aku sedang sangat marah.
Aku marah pada hatiku
Karena aku tidak bisa menjaganya untuk jatuh padamu
Aku marah pada mataku
Karena aku tidak bisa menutupnya agar tidak melihatmu
Aku marah pada otakku
Karena tak bisa mencegahnya untuk memikirkanmu
Aku juga marah pada takdir
Karena dia menuliskan kita untuk bertemu
Dan aku sangat marah padamu!
Karena kamu masuk dan merusak duniaku
21 September 2011
(u/ yang menggalaukan hatiku)
0 komentar:
Posting Komentar